Pelatihan ICT Se - SUMBAR

Pelatihan ICT Se - SUMBAR
Baltekkomdik

Rabu, 28 September 2011

Percobaan Faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya korosi

TUGAS
Untuk mengetahui faktor-faktor yang mmpengaruhi terjdinya korosi lakukanlah kegiatan berikut di rumah !
Alat dan Bahan :
  • Botol 4 buah
  • Paku 4 buah 
  • Air
  • Tutup botol
Cara kerja :
  1. Berilah no yang berbeda untuk masing - masing botol 
  2. Berikan perlakuan yang berbeda untuk masing-masing botol
    • Botol ke 1 di isi dengan air kira - kira sepertiga bagian kemudian masukan paku kedalam botol lalu tutup botol
    • Botol ke 2 di isi dengan air kira - kira sepertiga bagian kemudian masukan paku tapi botol tetap dibiarkan terbuka
    • Botol ke 3 dibiarkan kosong kemudian masukan paku lalu botol di tutup
    • Botol ke 4 dibiarkan kosong kemudian masukan paku tapi biarkan botol terbuka
   3. Amatilah ke 4 botol tersebut selama 2 minggu
   4. Buatlah laporan hasil pengamatan dari percobaan tersebut
   5. Berilah kesimpulan dari percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya korosi
   6. Tugas dikumpul 2 minggu setelah tugas ini diberikan
   7. Selamat bekerja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar